Ismiyatun

Ismiyatun

  • 1
  • -13%
    (0)

    Kumpulan Puisi Religi

    Malam yang dingin menggigil aku kebangun, karena hidayah yang disemayamkan Alloh di hati ini. Juga kubangunkan suamiku untuk beribadah. Dosa yang terkumpul semoga bias diampuni dengan memohon dan bersujud

     

    Ya Robbi . . . .

    Dalam Sujud Khirku Hamba memohon ampunkanlah segala dosa hamba

    Bimibing hati hamba ke dalam lingkup kasih sayangMu ya Robbi

    Ya ALlh penciptan segala alam semesta beserta isinya

    Tiada kekuatan yang patut disembah

    Ya Allah. . . .

    Jika hari yang telah engkau tentukan telah tiba

    Ambillah hamba dengan segala kasih saying ya Allah

    Tak mampu jiwa ini menahan siksamu ya Robbi . . . .

     

    Menjadi sang pencera bukan berarti luput dari sefala kekurangan. Karena sejatinya manusia menuju kesempurnaan menrut takaran masing-masing.

    Kebahagian memberi secrcah cahay yang selalu ditunggu oleh mereka membutuhkan.

    Perpisahan bukan menghilang, tetapi menuju kenyataan yang abadi.

    Fatwa Guru

     

    Sadarlah engkau wahai diri, meski emasmu berpasir intan

    Dunia hanya sekejap, semua hanya rayuan

    Wahai usia senja peringatan akhir sering tak terdengan

    Persiapkan diri untuk menghadapi hari penjemputa itu

    Harga aslinya adalah: Rp40.000.Harga saat ini adalah: Rp35.000.