Cerita wayang ternyata tidak jauh dengan keseharian dunia kita, penuh intrik, konflik dan anekdot-anekdot dan ironi tentang kehidupan. Buku ini adalah sebuah cerita wayang yang berbeda.
Cerita “Operasi Caesar di Amarta”ini tersaji dengan perenungan yang sangat dalam tentu ditambah dengan kepiawaian sang penulis dalam mengolah menu cerita . Berisi 13 Judul Cerita. Yang menarik dari buku ini bukan sebuah cerita pewayangan yang serius namun justru disajikan dengan jenaka dengan sarkasme kehidupan kita yang dikemas dengan anekdot-anekdot yang akan membuat kita berjenaka dan tersenyum simpul. Cerita disajikan mengalir dengan gaya penuturan yang simpel, menarik dan jenaka. Sehingga buku ini layak untuk disimak dan dibaca.
Reviews
There are no reviews yet.